STMIK STIKOM BALI
Sistem Otomatisasi Rumah untuk Mengatur Perangkat Listrik pada Saat Beban Puncak
kebutuhan akan energi listrik dapat dikatakan sebagai kebutuhan primer karena hampir setiap kegiatan manusia memerlukan listrik. akan tetapi, kebutuhan listrik dengan pasukan yang tersedia tidak seimb...
Penerapan Algoritma Wavelet Neural Network untuk Prediksi Beban Penyulang Listrik Jangka Pendek
prediksi beban listrik jangka pendek dapat dilakukan dengan pendekatan analisa neural network. karena itu penelitian ini akan menggunakan algoritma wavelet neural network (wnn) sebagai pendekatan untu...
Penerapan Steganografi pada Corporate Internet Reporting (CIR)
corporate internet reporting (cir) adalah proses komunikasi yang berkaitan dengan informasi keuangan dan non keuangan meliputi sumber daya dan kinerja perusahaan melalui internet . cir mempercepat dis...
Perbandingan Virtual Private Network Protokol Menggunakan Point To Point Tunnel Protocol dan OpenVPN
dengan semakin ketergantungannya user kepada teknologi internet tentu harus diimbangi dengan ketersediaan internet yang memadai dan handal, berbagai masalah justru muncul ketika internet tidak menjami...
Sistem Pendukung Keputusan untuk Menentukan Program Keahlian di SMK Syubbanul Wathon Magelang
sistem penerimaan siswa baru smk syubbanul wathon merupakan sistem yang sangat penting dalam hal penentuan kualitas dan kuantitas siswa smk. data yang dihasilkan dari sistem tersebut diharapkan mampu ...
Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Jurusan SNMPTN Bagi Siswa SMAN 7 Purworejo
proses seleksi mahasiswa baru melalui seleksi nasional masuk perguruan tinggi negeri adalah dengan menggunakan nilai rapor. proses ini diminati siswa karena kemudahan dalam pendaftaran dan tidak perlu...
Sistem Pakar untuk Mengetahui Gangguan Depresi Mayor dengan Menggunakan Faktor Kepastian
major depressive disorder atau gangguan depresi mayor adalah tipe yang paling umum dari gangguan mood yang dapat di diagnosis. prevalensi gangguan depresi di indonesia ada sebanyak 11,60 % dari jumlah...
Penentuan Jalur Evakuasi Bencana Kebakaran di Gedung Menggunakan Algoritma Jalur Jamak
manajemen bencana pada gedung merupakan hal yang perlu diperhatikan bagi pengelola gedung. salah satu manajemen bencana kebakaran pada gedung adalah penentukan jalur penyelamatan keluar dari gedung. g...
Pemanfaatan Algoritma FCM dalam Pengelompokan Kinerja Akademik Mahasiswa
clustering merupakan salah satu teknik data mining yang secara otomatis mengelompokan data yang memiliki keterkaitan tertentu secara bersama – sama. salah satu metode clustering adalah fuzzy cmeans ya...
Rancang Bangun Aplikasi Pembelajaran Fisiologi Sistem Pernafasan Manusia Berbasis Augmented Reality pada Android
proses belajar adalah proses perubahan perilaku manusia yang melibatkan proses berpikir melalui pengamatan dan pengalaman. proses belajar tidak selalu berjalan dengan maksimal oleh karena itu metode p...
Optimasi Conjugate Gradient pada Backpropagation Neural Network untuk Deteksi Kualitas Daun Tembakau
tembakau merupakan komoditi perkebunan yang memiliki nilai ekonomi tingg, teutama sebagai bahan utama rokok. produksi rokok memberikan pengaruh pada perekonomian di beberapa negara. sebelum proses pro...
Analisis Pengaruh Sampling Rate dalam Melakukan Identifikasi Pembicara pada Rekaman Audio
rekaman audio (suara) merupakan metadata berisi informasi diantaranya berupa fitur diperoleh dengan proses ekstraksi. fitur mempunyai karakteristik khusus digunakan untuk mengetahui identitas individu...
Penerapan Metode Promethee dalam Penyeleksian Siswa Baru (Airlines Staff) pada LPP Penerbangan
kegiatan seleksi siswa baru merupakan kegiatan yang dilaksanakan oleh quantum leraning & training centre (qltc) setiap tahunnya. kenyataan dilapangan bahwa pihak qltc kurang siap dalam penyelengga...
Evaluasi Keberhasilan Implementasi Sistem Informasi dengan Pendekatan Hot Fit Model (Studi Kasus : Perpustakaan STMIK AMIKOM Purwokerto)
penelitan ini bertujuan untuk mengevaluasi dan mengetahui tingkat keberhasilan implementasi sistem informasi perpustakaan di stmik amikom purwokerto dengan mengacu pada model evaluasi human organizati...
Aplikasi Pengolahan Citra dalam Pengenalan Pola Huruf Ngalagena Menggunakan MATLAB
aplikasi pengenalan pola huruf ngalagena merupakan salah satu jenis pengembangan software yang dapat membantu mengenal dan memahami aksara sunda asli. penelitian ini dilakukan untuk merancang dan memb...
Sistem Informasi Persediaan dan Penjualan Barang Berbasis Web pada Koperasi Kosma 15
dalam perkembangan teknologi informasi yang begitu pesat, sangat menuntut kita untuk terus melangkah maju dan melakukan inovasi. kebutuhan akan teknologi informasi sangat mendukung kinerja kegiatan ya...
Sistem Monitoring Pembayaran Piutang Customer pada PT. LI
di zaman yang modern saat ini peran komputer sangatlah penting di suatu perusahaan. hampir semua perusahaan memiliki dan menggunakan piranti elektronik yang satu ini. pt. li sebagai perusahaan yang be...
Kontrol PID pada Miniatur Plant Crane
crane merupakan alat bantu mekanis untuk memindahkan benda dari suatu titik ke titik lainnya. pengendalian crane masih banyak dilakukan oleh manusia, sehingga keahlian operator sangat berperan dalam p...
Perancangan Sistem Informasi Bengkel Mobil Berbasis Web
bengkel mobil adalah suatu badan usaha yang bergerak dalam jasa perawatan dan perbaikan kenderaan bermotor (otomotif) yaitu mobil. perbaikan yang dilakukan oleh bengkel mobil adalah perbaikan body dan...
Penerapan Metode Multiple Criteria Utility Assessment untuk Penentuan Prioritas Pembangunan Berbasis Komputer
penentuan rencana pembangunan seperti pembangunan pada suatu daerah selalu dilakukan dengan melakuan musyawarah perencanaan pembangunan (musrenbang). dalam musrenbang selain merencanakan pembangunan, ...
2 3 4 5 6 7 8 9