JURNAL-TATA-BUSANA
Pengembangan Desain Bros dari Clay dengan Sumber Ide Mawar
abstrak pengembangan desain bros dari clay merupakan upaya melakukan pengembangan dari segi bentuk dan warna menggunakan bahan yang ramah lingkungan. pengembangan desain dilakukan guna m...
Modifikasi Busana Besutan Jombang
abstrak besutan adalah kesenian tradisional berasal dari jombang. besutan berasal dari kata “be” dan “sut” yang bermakna mbeto maksut. maksud yang disampaikan ada...
Pengaruh Kadar Alkohol sebagai Pelarut Cat Acrylic terhadap Hasil Jadi Hand Painting pada Cascade Skirt
abstrak hand painting adalah salah satu teknik seni lukis diatas kain yang cukup populer dikalangan masyarakat. penelitian ini menggunakan jenis cat acrylic dengan pelarut alkohol, memil...
Pengaruh Jumlah Cat Merah terhadap Hasil Pewarnaan Jilbab pada Kain Sifon dengan Teknik Hand Painting
abstrak perkembangan mode di bidang fashion tidak lepas dari peranan unsur warna sebagai penunjang estetika. salah satu warna trend pada akhir tahun 2016 adalah warna ungu agak pink menu...
Pengaruh Ketebalan Kain Duchess terhadap Hasil Jadi Kanzashi pada Aksesoris Jilbab Pesta
abstrak kanzashi adalah hiasan rambut tradisional khas jepang, namun semakin berkembangnya zaman, kini kanzashi dapat berfungsi untuk memperlengkap dan mempercantik suatu busana. dalam m...
Garage Sale sebagai Salah Satu Peluang Berwirausaha Bagi Mahasiswa
garage sale pada esensinya adalah menjual barang-barang bekas yang sudah tidak digunakan lagi, tetapi dalam keadaan yang masih cukup baik. sesuai dengan berjalannya waktu usaha garage sale ini semakin...
Keterampilan Membatik Bagi Narapidana di Lembaga Pemasyarakatan Klas IIB Blitar
abstrak penelitian ini bertujuan mendeskripsikan tentang keterampilan membatik, hasil jadi batik dan respon narapidana. jenis penelitian ini adalah pra eksperimen dan untuk desain peneli...
Pengaruh Diameter Pattern Shirring Seashell terhadap Hasil Jadi Jilbab Menggunakan Kain Satin
abstrak tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hasil jadi penerapan pattern shirring seashell, untuk mengetahui pengaruh hasil jadi penerapan pattern shirring seashell, dan untuk ...
Pengembangan Desain Bolero pada Busana Pengantin Bekasri Lamongan
abstrak busana pengantin bekasri lamongan merupakan busana pengantin khas lamongan yang terdiri dari busana wanita dan pria. busana pengantin wanita terdiri dari kemben dan kain panjang,...
Uji Coba Media Pembelajaran Audio-Visual dengan Pendekatan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TAI untuk Meningkatkan Hasil Belajar pada Mata Diklat Membuat Desain Hiasan pada Benda di Kelas X SMKN 1 Buduran
abstrak pendidikan merupakan salah satu pembelajaran yang harus ditempuh guna meningkatkan kualitas anak bangsa. tujuan dari penelitian uji coba media pembelajaran audio visual dengan pe...
Penerapan Model Pembelajaran Langsung pada Sub Kompetensi Membuat Pola Rok Pias untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa di SMKN 2 Jombang
abstrak tujuan penelitian ini adalah: mengetahui aktivitas guru, aktivitas siswa, hasil belajar dan ketuntasan. penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (ptk) yang terdiri dari...
Penerapan Pembelajaran Langsung untuk Meningkatkan Hasil Belajar Pecah Pola Kebaya Modifikasi pada Siswa Kelas XII di SMKN 1 Buduran
pembelajaran langsung yang diterapkan untuk menyampaikan materi pembuatan pola kebaya sebelumnya belum bisa mencapai kriteria ketuntasan minimum, hal ini terjadi karena kurangnya aktivitas guru, dan a...
Uji Coba Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TAI (Team Assisted Individualization) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Membuat Pola Kebaya Kartini Modifikasi di Kelas XII Busana Butik 4 SMK Negeri 6 Surabaya
tujuan penelitian ini adalah mengetahui: hasil belajar, aktivitas guru dan aktivitas siswa. penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (ptk). intrumen yang digunakan adalah lembar obser...
Pengaruh Penambahan Air dan Jumlah Cat Warna Merah terhadap Kualitas Warna Purple dengan Teknik Hand Painting pada Jilbab Modifikasi
cat tekstil yang digunakan untuk menghasilkan warna purple adalah cat warna merah (transparent carmine), biru (transparent light blue), dan putih (opaque white). jenis cat ransparent mempunyai ...
Pengembangan Motif Batik Bondowoso di Pengrajin “Batik Lumbung”
abstrak batik bondowoso merupakan batik dengan ciri khas ornamen daun singkong disetiap motifnya. untuk membuat motif batik yang lebih bervariasi, maka dikembangkan ornamen daun singkong...
Peningkatan Ekonomi Keluarga melalui Aktivitas Komunitas Sulam Pita di Kampung 1001 Malam Surabaya
abstrak penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sulam pita yang dihasilkan komunitas dan peningkatan ekonomi keluarga melalui aktivitas komunitas sulam pita di kampung 1001 malam surab...
Manajemen Produksi Produk Manik-Manik di Desa Plumbon Gambang Jombang
abstrak penelitian ini bertujuan untuk mengetahui desain produk manik, pengadaan bahan produksi produk manik dan proses pembuatan produksi produk manik di desa plumbon gambang jombang. p...
Perbedaan Lebar Kampuh 1 Cm, 2 Cm dan 3 Cm untuk Isian Sulam Usus Berbahan Satin pada Hasil Jadi Clutch Bag dengan Motif Dekoratif
abstrak sulam usus merupakan sulaman yang dibuat dengan material kain satin yang dibuat menyerupai usus dan dihubungkan dengan benang nylon dengan cara disulam menggunakan tusuk flanel. ...
Perbedaan Hasil Pewarnaan Fabric Crayon pada T-Shirt Berbahan Cotton Combed, Tetoron Cotton dan Polyester Campuran
abstrak pewarnaan fabric crayon merupakan salah satu teknik pewarnaan handpainting dengan media crayon. fabric crayon adalah tongkat berupa zat warna dengan tekstur lembut yang dibuat kh...
Perbedaan Pengembangan Bust Point Dart dengan Sudut 45˚, 60˚, 90˚ terhadap Hasil Jadi Double Layerd Blouse
abstrak dart berfungsi untuk membentuk bagian-bagian tubuh dan berfungsi sebagai hiasan, terdapat konstruksi pola dengan pengembangan dart pada double layered blouse yang bisa menjadi d...
1 2 3 5 6 7 8 9 10